Cara Bermain Genshin Impact Menggunakan Controller di Android dan iOS

Cara Bermain Genshin Impact Menggunakan Controller di Android dan iOS

Diposting pada

pada kesempatan kali ini yang akan kami bahas tentang cara bermain Genshin Impact menggunakan controller di Android dan iOS.

Belakangan ini, Genshine Impact merupakan sebuah game yang sangat populer di Indonesia. Dalam game ini, sudah tersedia untuk dimainkan dalam beberapa platform.

Platform tersebut diantaranya yaitu Mobile (Andorid dan iOS), PC, Playstation, sampai dengan Nintendo Switch.

Teruntuk para pengguna platform PC dan Playstation, tentunya kamu bisa bermain dengan menggunakan stick.

MiHoYo sendiri lah yang sudah menambahkan fitur controller untuk fitur Platform atau perangkag PC dan juga Playstation.

Akan tetapi, untuk sekarang yang akan kami bahas yaitu mengenai Cara Bermain Genshine Impact dengan menggunakan controller di Andorid dan iOS.

Apa itu Controller?

Controller adalah salah satu cara bermain untuk membantu player dalam mengendalikan sebuah permainan.

Oleh sebab itu, Controller merupakan salah satu hal yang paling penting untuk mengendalikan sebuah permainan dalam bentuk video di Android atau iOS.

Controller yang Support Game Genshine Impact Mobile (Android dan iOS)

Controller yang Support Game Genshine Impact Mobile (Andori dan iOS)

Biasanya, tidak semua controller bisa kamu gunakan untuk bermain game Genshine Impact.

Baca Juga:  Cara Menyembunyikan History Ranked Match Apex Legends Mobile Terbaru

Teruntuk perangkat iOS sendiri juga ada beberapa controller yang direkomendasikan untuk dipakai antara lain sebagai berikut.

  1. Xbox Wireless Controller (Bluetooth Version)
  2. Xbox Elite Wireless controller series 2
  3. Play Station Dualhock 4 Wireless Controller
  4. Other Bluetooth Wireless Controllers designed for iOS.
  5. dan banyak lagi

Sementara itu, untuk perangkat Android masih belum ada informasi yang berkaitan dengan hal tersebut, karena fitur tahap controller pun masih dalam tahap pengembangan.

Cara Bermain Genshin Impact Menggunakan Controller di Android dan iOS

Cara Bermain Genshin Impact Menggunakan Controller di Android dan iOS

Disini terdapat cara untuk mengubungkan controller di Android dan juga di iOS yaitu sebagai berikut.

Menghubungkan Controller di Android

Pada ulasan diatas sudah dijelaskan, bahwa perangkat android masih belum ada informasi dan support yang resminya mengenai fitur controller Genshine Impact.

Meskipun pada perangkat Android ini belum ada yang support resmi, akan tetapi jangan jadikan masalah ini sebagai jalan buntu bagi kamu.

Sebenarnya, kita juga bisa bermain Genshine Impact menggunakan controller. Akan tetapi kamu harus menggunakan aplikasi yang bernama Octopus untuk melakukan mapping tombolnya.

Akan tetapi jika kamu menggunakan aplikasi Octopus maka kamu harus siap dengan smeua resikonya. Karena, aplikasi pihak ke 3 juga akan mengakibatkan punishment terhadap akun yang kamu miliki.

Untuk langkah- langkahnya yaitu sebagai berikut.

  • Donwload lah aplikasi Octopus dari Google Playstore terlebih dahulu.
  • Lalu, buka aplikasi Octopus tersebut, kemudian hubungkan ke prangkat Andorid.
  • Selanjutnya, kamu buka Game Genshine Impact tersebut.
  • Setelah itu, lihat pada layar maka akan muncul icon yaang berbentuk dua mata.
  • Kemudian klik ikon tersebut, lalu tap opsi tambah (+)
  • Jika sudah, maka kamu bisa mengatur semua mapping tombol.
  • Selanjutnya, tentukan mapping tombol controller mana yang ingin kamu gunakan.
  • Jika sudah selesai semuanya, maka kamu bisa bermain Genshine Impact menggunakan stick.
Baca Juga:  Cara Keluar dari WhatsApp Web dan Tips untuk Memastikannya 

Menghubungkan Controller di iOS

Bagi kamu yang menggunakan perangkat iOS, kemudian kamu mau memainkan game Genshine Impact menggunakan Controller. Kamu bisa langsung menggunakan Controller yang sudah di rekomendasikan.

Menggunakan iOS 14 atau yang lebih baru, kamu bisa bermain Genshin Impact menggunakan Controller tanpa takut kena banned.

Untuk langkah- langkahnya yaitu sebagai berikut.

  • Hubungkan perangkat iOS dan Controller terlebih dahulu.
  • Kamu bisa menggunakan kabel USB ataupun Via Bluetooth
  • Lalu, buka game Genshine Impact milik kamu.
  • Selanjutnya, mamu pilih menu setting.
  • Kemudian tap pada opsi control, dan pilih menu control type.
  • Yang terakhir, langsung aja ubah ke opsi controller
  • Jika sudah, maka kamu akan bisa bermain Game Genshine Impact menggunakan stick.

Akhir kata

Mungkin, itulah penjelasan mengenai cara bermain Genshine Impact menggunakan controller Android dan iOS yang baik dan benar.

Semoga postingan ini bisa membantu membantu dan bermanfaat yah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *